Salatiga, pagi hari yang masih cerah dengan menyambut kedatangan sinar matahari sudah menjadi kebiasaan di dusun gedong Desa bonomerto kecamatan suruh, sebelum melaksanakan aktivitas pekerjaan di sawah,ada yang di perkebunan bahkan ada yang pekerja buruh ditempat daerah lain selain dusun gedong, terlebih dulu mengutamakan menjemur padi,kali ini luar biasa di bantu anggota TNI kopda Supeno yang tergabung dalam satgas TMMD reguler ke 102 yang selenggarakan kodim 0714/salatiga demi kebutuhan makan sehari hari, sebelum menjalankan aktivitas kegiatan lainya.
merasa senang ibu Maemunah warga dusun gedong RT 02 RW 01 Desa bonomerto dibantu anggota TNI dalam melaksanakan penjemuran padi yang begitu banyak karena merasa terbantu karena selama ini dikerjakan sendiri tidak ad yang bantu kecuali tangga dekat,kerena kesendirian nya stelah ditinggal merantau jauh di luar daerah sama suaminya, karena sang suami merais rejeki demi memenuhi kebutuhan hidup untuk keluarga tercinta nya.
ucap kopda Supeno anggota satgas TMMD kegiatan ini merupakan momen yang sangat berharga bisa saling membantu dan peduli terhadap warga yang berdekatan dengan lokasi yang selama ini dalam program TNI manunggal membangun desa di bonomerto, karena tidak harus sasaran fisik saja, dengan cara seperti ini juga tugas mulia telah menjadi bagian keluarga sendiri ditengah saya juga jauh dari keluarga demi kpntingan tugas semoga bisa meringankan tenaga bu Maemunah, semoga bermanfaat buat mereka dan kita semua, Amin. Sabtu (14/07)#pendim 0714
21 Jul 2018
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar